korannews.com – PIKIRAN RAKYAT – Jadwal pertandingan semifinal Malaysia Open 2023 pada Sabtu, 14 Januari 2023.Pertandingan bakal disiarkan secara langsung pukul 11.00 WIB di iNews TV atau melalui live streaming platform RCTI+.Tiga wakil Indonesia memastikan lolos ke semifinal dan akan berjuang siang ini di Malaysia Open 2023 yang berlangsung di Axiata Arena, Bukit Jalil, Kuala Lumpur.
Jadwal dan Link Live Streaming Malaysia Open 2023 Hari Ini: Indonesia Sisakan 3 Wakil di Semifinal
