Mobil China di Indonesia – DFSK, Wuling, Chery, Geely [Cek Harga]

Mobil China di Indonesia – DFSK, Wuling, Chery, Geely [Cek Harga]

Mobil China di Indonesia – DFSK, Wuling, Chery, Geely [Cek Harga]

Pabrikan mobil China saat ini emang tengah menjadi primadona nih di pangsa pasar Indonesia. Berbagai macam mobil China di Indonesia mulai “menggoda” para konsumen maupun pabrikan lama uang udah punya pasar.

Kamu mungkin salah satu penggemar mobil pabrikan asal China? Ya, kalau bisa dibilang China tengah mendominasi pasar global di berbagai segmen. Mulai di teknologi dan gadget hingga otomotif.

Sebut saja merek ponsel pintar Huawei, Xiaomi, Oppo kini tengah merajai pasar gadget. Model dan spesifikasi yang boleh diacungi jempol bikin para merek China ini berhasil menggaet konsumen Indonesia.

Mobil China di Indonesia

Sama halnya dengan industri otomotif China, yang saat ini tengah bersinar nih di Indonesia.

Nama baru yang bersinar hingga pemain lama pabrikan China yang kini tengah senja alias gak ada pamornya lagi. Pengin tahu apa aja sih pabrikan mobil China yang tengah bersinar dan kalah pamor?

Yuk, kita intip aja di bawah ini:

1. Mobil China, DFSK

Dongfeng Sokon Automobile atau DFSK Motor adalah perusahaan otomotif patungan antara Dongfeng dan Chongqing Sokon Industry Group Co Ltd. yang berdiri pada 27 Juni 2003.

Di Indonesia, Sokon Group melakukan kerja sama dengan PT Kaisar Motorindo Industri yang ditandai dengan terbentuknya PT Sokonindo Automobile untuk memproduksi mobil DFSK.

Untuk pasar otomotif di Indonesia, DFSK menyediakan mobil berbagai tipe, mulai dari Gelora (minibus dan blind van), Gelora Electric (E-MB dan E-BV), GLORY i-Auto, GLORY 560, GLORY 580, dan Super Cab.

Tipe DFSK Harga (OTR DKI Jakarta)
Gelora Mulai dari Rp169 juta
Gelora Electric Mulai dari Rp480 juta
GLORY i-Auto Mulai dari Rp335 juta
GLORY 560 Mulai dari Rp202,5 juta
GLORY 580 Mulai dari Rp252,9 juta
Super Cab Mulai dari Rp135,99 juta

2. Wuling, mobil China di Indonesia terpopuler

Wuling juga dibilang lebih dahulu menjadi pemain ketimbang DFSK nih.

Pabrikan ini yang meluncurkan varian MPV Cortez dan Confero S. Wuling yang udah merajai terlebih dahulu mobil China di Indonesia emang bisa dibilang jadi unggulan buat mobil keluarga.

Gimana gak, Wuling mengeluarkan Multi Purpose Vehicle (MPV). Ya, sejatinya nih banyak konsumen Indonesia yang menyukai mobil dengan kapasitas besar udah gitu harganya cukup miring ketimbang mobil Jepang.

Kalau harga barunya saja cukup miring, bayangkan berapa harga mobil china bekas murah di pasar Indonesia.

Tipe Tipe Harga
Almaz RS SUV Rp350,8 juta – Rp379,8 juta
Almaz SUV Rp257,3 juta – Rp330,8 juta
Cortez CT MPV Rp203,8 juta – Rp281,8 juta
Confero MPV Rp146,3 juta – Rp191,3 juta
Formo Commercial Rp143,8 juta – Rp144,8 juta

3. Chery

Ya merek Chery merupakan salah satu pabrikan China yang sempat mendominasi di dunia otomotif Indonesia. Lama tidak terdengar, Chery diberitakan akan kembali ke pasar otomotif Indonesia akhir tahun 2021.

Pada 2009, pabrikan mobil China ini sempat menarik perhatian dengan mobil yang diproduksinya mulai dari A1, Tiggo hingga Chery QQ. Chery emang lebih mengandalkan city car kala itu di pasar otomotif Indonesia.

4. Geely

Kalau kamu pernah mendengar mobil produksi Geely Panda ya, pabrikan ini juga pernah menjadi pemain di pasar otomotif Indonesia.

Geely Mobil Indonesia hadir di Indonesia sejak tahun 2009 dengan city car dan tipe sedan yang mereka mainkan.

Asal kamu tahu nih kalau Geely pernah menjual mobilnya itu di kisaran harga Rp90 jutaan hingga Rp 145 jutaan. Udah gitu nih Geely membeli saham Volvo dan Ford pada tahun 2010.

Buat kualitas, kendaraannya emang gak kalah dengan mobil Jepang, lantaran Geely mengadopsi teknologi dari Volvo dan Ford.

Namun, di Indonesia Geely mengalami masa suram. Penjualannya terus menurun sejak 2013 hingga akhirnya tahun 2016 tak ada kabar sama sekali tentang penjualan Geely.

Tips dari Lifepal! Nah, itu dia deretan pabrikan mobil China yang kini tengah bersinar dan mencoba peruntungan di pasar Indonesia.

Beberapa nama juga pun mengalami senja lantaran tergerus zaman dan stereotip mobil China kala itu masih melekat bagi konsumen Indonesia.

Jika harga baru mobil China saja sudah “miring”, sudah hampir pasti harga mobil china bekas murah banget.

Tips buat kamu yang ingin membeli mobil bekas. Selalu perhatikan kualitas mobil yang ingin dibeli dan preferensi pribadimu.

Namun jangan sampai salah pilih, cari tahu tips beli mobil bekas agar kamu tidak kecewa setelah membelinya.

Temukan pilihan mobil terbaik untuk kamu kendarai dalam kuis berikut ini

Lagi cari mobil pilihan terbaik, tapi bingung pilih yang mana? Temukan pilihannya dengan kalkulator jenis mobil di bawah ini.

Dapatkan rekomendasi asuransi mobil terbaik dengan mengikuti kuis asuransi mobil terbaik berikut ini.

Buat kamu yang mau tahu lebih banyak tentang asuransi mobil? Lihat pertanyaan populer seputar asuransi di Tanya Lifepal.

Pentingnya asuransi mobil China di Indonesia

Untuk meminimalisir pengeluaran karena biaya perbaikan mobil yang murah, segera aktifkan asuransi mobil.

Asuransi mobil akan melindungi finansial kamu dari biaya servis mobil yang mahal. Kamu tidak perlu khawatir lagi karena pihak asuransi akan mengcover biaya perbaikan mobil kesayanganmu hingga 100%.

Yuk, cek produk asuransi mobil terbaik di Lifepal! Kalau kamu masih bingung, kamu bisa langsung tanyakan pada ahlinya di Tanya Lifepal. 

Lifepal sudah bekerja sama dengan ribuan bengkel mobil yang tersebar di seluruh Indonesia. Jadi, kamu tak perlu khawatir dan kamu bisa dengan mudah mendapatkan layanan klaim di bengkel rekanan yang sudah disediakan. 

Jangan lupa juga untuk menghitung besaran premi asuransi mobilmu dengan kalkulator premi asuransi mobil di sini. 

Kalau perlu, tambahan proteksi lainnya seperti asuransi kesehatan untuk menjaga dari risiko biaya berobat di rumah sakit yang mahal di tengah maraknya virus saat ini juga sangat diperlukan. 

Beli juga polis asuransi jiwa yang akan melindungi kamu dan keluargamu dari beban finansial saat tertanggung meninggal dunia. Seluruh produk asuransi terbaik bisa kamu dapatkan di Lifepal lebih hemat hingga 25%!

Coba gunakan kalkulator menabung Lifepal!

Sudah tahu berapa yang harus ditabung untuk sesuatu setiap bulannya? Walaupun pemasukan kamu tidak besar, kamu harus berusaha memprioritaskan menabung. Sebab dana tabungan bisa digunakan untuk uang darurat, modal, atau modal usaha.

Gunakanlah kalkulator menabung bulanan untuk bantu menghitung besarnya uang yang harus kamu tabung untuk tujuan kamu. Cobalah kalkulator menabung bulanan ini.

Gunakan pula kalkulator waktu menabung di bawah ini untuk menghitung waktu menabung yang dibutuhkan untuk mencapai target nilai akhir tabungan.

Hitung uang pertanggungan asuransi kamu

Uang pertanggungan adalah sejumlah uang yang akan cair jika terjadi risiko meninggal dunia. Produk asuransi umumnya akan memberikan uang pertanggungan asuransi (UP).

Nilai uang pertanggungan adalah hasil perhitungan Nilai Hidup Manusia. Jika kamu ingin mengetahui berapa besarannya, manfaatkan kalkulator nilai hidup manusia berikut ini untuk menghitungnya:

Perlu diketahui, asuransi memiliki sejumlah risiko, terutama mengenai risiko kerugian investasi. Jika produk yang kamu pilih berbentuk unit link, maka ada risiko kerugian investasi di dalamnya.

Artinya, ada kemungkinan kamu perlu membayar premi lebih lama dari ketentuan awal jika terjadi risiko kerugian tersebut. Kalau kamu tidak mengisi ulang saldo unit link yang kosong, bisa-bisa polis kamu lapse.

Maka dari itu, pastikan sebelum memilih produknya kamu sudah membaca polisnya secara rinci. Mau cara yang lebih simple? Manfaatkan fitur perbandingan asuransi terbaik di Lifepal!

Simak video di bawah ini untuk mendapatkan tips memilih asuransi jiwa terbaik

Tips Memilih Asuransi Jiwa Terbaik

 

Tanya jawab seputar mobil China di Indonesia

Artikel ini bersumber dari lifepal.co.id.

Exit mobile version